Rabu, 16 Juli 2014

Aku Nggak Gila

1

"Aku pemarah."

"Aku pelupa."

"Makanku belepotan."

"Lemari bajuku berantakan."

"Aku nggak bisa dandan, aku nggak cantik."

"Aku ganteng. Maaf kali ini aku nggak bisa lebih buruk dari kamu, Vi."

Vivian mencubit lenganku sambil tertawa.

"Aku pernah hampir di-DO saking bandelnya.."

"Ah iya, Vi.. Dan aku yang turut bandel bersamamu.." aku tersenyum.

Kuhadapkan wajahku ke wajah Vivian.

"Vi, aku mau nikah sama kamu."

"Whaaatt??? Kamu gila, Arman??"

"Nggak. Aku nggak gila. Aku jatuh cinta."




"Flash Fiction ini ditulis untuk mengikuti program #FF2in1 dari http://www.nulisbuku.com  di Facebook dan Twitter @nulisbuku"

Related Posts:

  • Tanya Tak TerjawabKenapa ya?  "Nez, mana Dyon?", tanya Fajar mengagetkan aku yang sedang melamun di depan monitor komputer. "Hah? Dyon? Nggak tahu, Jar. Katanya … Read More
  • Di Sebelah Pelangi Aku telah selesai mencuci mukaku sore itu. Tatkala petang mulai beranjak turun. Hujan sudah berhenti beberapa menit yang lalu. Kamu mengirim pesan ba… Read More
  • bright (car free) day "Gue Ardan, lo?" "Vania..", sahutnya sambil menyambut tangan gue. Astagaaa, mimpi apa semalem gue ketemu bidadari cantik ini. "Suka sepedaan di… Read More
  • I'll be there "Nando?? Kamu ngapain??", aku membuka pintu dan terperanjat mendapati sosok Nando di sana. Badannya basah kuyup, sedikit menggigil karena kedinginan.… Read More
  • memilih diam Di sini lagi. Sore ini, aku menemani Aldi jalan-jalan. Lagi, ke sini lagi dan lagi. Di satu taman yang tidak begitu besar di dekat perumahan Andina. … Read More

1 komentar:

  1. kawkawkawks radaa radaa :D mampir juga yah www.sicodet.com :)

    BalasHapus